Cara membuat blog mudah terdeteksi & mudah ditemukan mesin pencari

Tips cara blog bisa masuk google search engine, yahoo, dsb
Sumber pengunjung blog kita bisa dari direktori web, mesin pencari, tautan / link dari website lain dan kunjungan langsung ke alamat / url situs kita. Untuk bisa dicrawl dan diindex google, situs kita harus ditemukan oleh sistem bot google yang akan menelusuri blog kita dan menampilkan situs kita di hasil pencarian google.

berikut ini adalah beberapa cara agar situs web kita kenalan dengan bot punya google, yahoo, dan kawan-kawan :

1. submit url situs web atau blog kita di sistem milik google, yahoo, dll.
- www.google.com/addurl/
- www.google.com/webmasters/tools/ (khusus yang ahli saja / expert)
- www.submitexpress.com/submit.html (pihak ketiga)
- www.altavista.com/addurl/default
- search.yahoo.com/info/submit.html


Ini contohnya :

Kalo ke Google, klik alamat berikut http://www.google.com/addurl/. Masukan web anda disitu. inget, disini anda harus punya Account di Google.
Kalo Ke Yahoo, Pasang aja lewat https://siteexplorer.search.yahoo.com/submit. Submit lewat situ.
Kalo Ke Bing/MSn, Pasang lewat http://www.bing.com/webmaster/SubmitSitePage.aspx. Daftar disitu.

2. submit alamat blog / situs ke web direktori terkenal
- www.dmoz.org

3. promosi baik-baik
- pasang signature email kita yang ada link blog atau website kita (hati-hati email kita diangap spam)
- pasang signature di komentar blog atau forum walaupun nofollow
- pasang iklan di iklan online gratisan
- masukkan blog kita di web direktori lokal dan internasional sebanyak-banyaknya
- daftar direktori blog seperti blog-indonesia.com
- pakai pakaian atau atribut yang ada tulisan alamat situs kita
- kalau kenalan sama orang lain di internet jangan lupa promosi blog kita.
- pasang link blog kita di profil friendster, facebook, hi5, myspace, dan lain-lain.

4. rajin menebar link blog aktif kita di internet
carilah forum atau blog yang memperbolehkan kita posting link aktif follow web kita di situsnya. seperti memberi komentar atau respon balasan thread di forum komunitas dengan melampirkan link di signature kita. cara ini lumayan ampuh untuk menarik pengunjung dan banyak bot search engine.

SEMOGA BERHASIL...

21 komentar:

  1. makasih... posting ini membantu sekali.. silahkan kunjungi blog kami juga..

    BalasHapus
  2. gan, fungsinya blog di daftarin ke direktori apaan sih. apa kita bakal dapet backlink apa gimana gtu?

    BalasHapus
  3. gan, tqu postingannya sangat berguna buat pemula

    www.kerajaancegolak.blogspot.com

    BalasHapus
  4. keren gan...
    blognya jg keren...
    sgt bermanfaat bagi blogger pemula sperti saya...

    salam kenal gan...
    jika ada waktu, silahkan mampir ketmpat saya...^_^

    BalasHapus
  5. tq atas infonya

    #firdaus-zr06.blogspot.com

    BalasHapus
  6. kunjingi ! www.tipsdantriknya.blogspot.com

    BalasHapus
  7. thx for info... coba kunjungi http://toyotapekanbaruriau.blogspot.com/

    BalasHapus
  8. thanks gan atas informasinya...

    http://www.lagulampung.com/

    BalasHapus
  9. makasih gan atas ilmunya :)
    http://aahmadihsann.blogspot.com/

    BalasHapus
  10. Balasan
    1. kunjungi juga
      http://blogkuyangsederhana.blogspot.com/

      Hapus
  11. Thank's gan infonya,

    kunjungi blog ane gan, berisi materi fotografi
    Photography Style

    BalasHapus
  12. Thanks infonya
    Kunjungi blog gw gan tentang hack game android

    Hackersxcompany.blogspot.com

    BalasHapus
  13. makasih om infonya,
    kalo mau tau hal" yg belum banyak orang tau,kunjung blog ane , , ,
    fullyknowledge.blogspot.com

    BalasHapus
  14. Singkat jelas padat, terima kasih atas infornya mudah-mudahan artikel blog saya http://strukturkode.blogspot.com
    jadi mudah ditemukan

    BalasHapus
  15. sangat jelas gan :)
    ditunggu kunbalnya gan, terkangkang.blogspot.com

    BalasHapus
  16. Mantap Bos........terimakasih

    BalasHapus
  17. a href="http://bidinjenar.blogspot.com">

    BalasHapus

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites